Detail CYLINDER / BORE GAUGE
Alat Peraga Pendidikan
CYLINDER / BORE GAUGE
Bore gauge atau juga dikenal dengan Cylinder Gauge ialah alat ukur yang dipakai guna mengukur diameter silinder. di bagian atas terdapat dial gauge dan di bagian bawahnya terdapat measuring point yang bisa bergerak bebas.
SPESIFIKASI :
Cylinder Bore Gauge
- Material: metal
- Measure range: approx. 50
- 160 mm
- Accuracy: approx. 0.01mm
Tampilkan Lebih Banyak